-->

Cara Menjernihkan Foto dengan Aplikasi Remini

Tutorial - Cara Menjernihkan Foto atau Gambar dengan Aplikasi Remini, menggunakan gambar yang berasal dari unggahan memang akan terlihat guram (tidak jelas), tetapi masalah tersebut bisa diatasi dengan Aplikasi Remini.

Aplikasi untuk menjernihkan hasil gambar atau video

Seperti gambar diatas, lihatlah hasil penjernihan gambar sebelum dan sesudah. Terlihat berbeda bukan?

Lalu, bagaimana cara edit untuk menjernihkan gambar atau video menggunakan aplikasi Remini.

Cara Menjernihkan Foto atau Video dengan Aplikasi Remini

Berikut cara edit gambar agar terlihat lebih jernih :

1. Download Aplikasi Remini.


Aplikasi Edit foto untuk menjernihkan hasil gambar atau video

Cara pertama, tentu Anda memerlukan Aplikasi ini dengan men-download terlebih dahulu di Playstore atau AppStore secara gratis.

Setelah mendownload aplikasi tersebut, selanjutnya Anda mendaftar dengan menggunakan email.

2. Buka Aplikasi Remini.


3. Pilih Menu Enhance.


4. Pilih gambar pada galeri yang akan di jernihkan.


5. Mengklik tombol Ceklis seperti gambar di bawah ini.


6. Tunggu proses Creating task... Hingga selesai.


7. Simpan.

Begitulah proses cara menjernihkan foto dengan Aplikasi Remini. Semoga bermanfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel