-->

Cara Unbind Akun Moonton Facebook Update terbaru Mobile Legends 2019

Mobile Legends merupakan permainan Moba yang menuntut para pemainnya untuk beradu strategi 5 v 5. Tim yang bisa mempertahankan dan menghancurkan Turret utama tim lawan dialah yang menajdi pemenangnya dan mendapatkan satu bintang tambahan ketika memainkan mode ranked.


Terdapat mode lain, seperti mode Classic, mode Ranked, mode vs All dan mode custom. Mode Classic adalah suatu mode yang ada di permainan Mobile Legends sekedar untuk ajang latihan setiap player sebelum bermain mode ranked. Setiap tim uang bermain dalam mode ini tidak dapat bintang tambahan.

Baca Juga:
Cara mengganti password akun Moonton Mobile Legends

Unbind Akun Facebook merupakan salah satu aktifitas melepaskan akun Mobile Legends dengan Akun Facebook. Untuk cara bagaimana Unbind Akun Moonton Facebook silahkan simak tutorial dibawah ini.

Cara Unbind Akun Moonton Facebook Update terbaru Mobile Legends

1. Masuk kedalam permainan Mobile Legends, tunggu proses loading sampai benar-benar masuk kedalam permainan.
2. Selanjutnya, Anda klik Profil dan memilih Pengaturan Akun.
3. Pilih Hubungkan Akun, lalu klik Unbind Akun Facebook.
4. Masukan Nomer ponsel atau email, dan juga Kata sandi Facebook.
5. Setelah memasukkan data Facebook dan berhasil masuk ke akun Facebook, sampai sini Anda telah melakukan unbind akun Facebook.

Baca Juga:
Cara Mengatasi Lag PING merah saat bermain Mobile Legends

Sebetulnya, banyak kerugian yang didapat dengan melepaskan akun Mobile Legends, karena dengan tidak lagi mengaitkan dengan Facebook, Anda tidak dapat lagi melakukan aktifitas masuk dengan menggunakan akun Facebook lagi.

Itulah tadi tutorial cara Unbind Akun Moonton Facebook Update terbaru Mobile Legends. Semoga bermanfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel