-->

Cara Membuat Sitemap di Blog Menarik

Assalamualaikum.. semoga kalian semoga sehat selalu ya teman-teman..

Oke pada kesempatan kali ini, saya ingin berbagi informasi mengenai cara membuat sitemap di blog kamu yang menarik.


Sitemap ialah peta dari keseluruhan blog kamu yang kamu tulis dalam sebuah artikel-artikel didalamnya.

Sebuah sitemap pasti di butuhkan untuk sebuah blog kamu, agar pengunjung situs blog kamu mengetahui isi dari blog kamu dan pastinya membuat pengunjung betah atau berlama-lama di situs kamu ya teman-teman.

Ini sitemap situs blog saya ya teman-teman, kalian bisa copy atau samakan tidak mengapa jika kalian mau hehe


Oke langsung saja ke pembahasan kita kali ini, simak dengan baik ya teman-teman..

Membuat sitemap hal yang perlu kamu lakukan ialah sebagai berikut:

  1. Masuk ke menu dashboard pada blog kamu masing-masing ya terlebih dahulu.
  2. Pilihan Halaman 
  3. Lalu pilih halaman baru ya teman-teman. 
  4. Masukkan judul halaman lalu ke HTML ya teman-teman seperti ini 
  5. Nah, yang terakhir atau yang utama ialah masukan kode dibawah ini ke dalamnya.


<style type="text/css">
#toc{width:99%;margin:5px auto;border:1px solid #2D96DF;
-webkit-box-shadow:4px 4px 8px 2px rgba(0,0,0, 0.2);
-moz-box-shadow:4px 4px 8px 2px rgba(0,0,0, 0.2);
box-shadow:4px 4px 8px 2px rgba(0,0,0, 0.2);}
.labl{color:#FF5F00;font-weight:bold;margin:0 -5px;
padding:1px 0 2px 11px;background: #3498DB;
border:1px solid #2D96DF;
border-radius:4px;-moz-border-radius:4px;
-webkit-border-radius:4px;box-shadow:3px 3px 1px #bbb;
-moz-box-shadow:3px 3px 1px #bbb;-webkit-box-shadow:3px 3px 1px #bbb;display:block;}
.labl a{color:#fff;}
.labl:first-letter{text-transform:uppercase;}
.new{color:#FF5F00;font-weight:bold;font-style:italic;}
.postname{font-weight:normal;background:#fff;margin-left: 35px;}
.postname li{border-bottom: #ddd 1px dotted;margin-right:5px}
</style>

<div id="toc">
<script src="https://cdn.jsdelivr.net/gh/penaindigo/Pena-Indigo-Code@a134f9def601a6f77332eccc35d3d20e0d3c7e49/sitemappenaindigo.js" type="text/javascript"></script>
<script src="/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">
</script></div>


Okeeee.. sampai sini tutorial cara membuat sitemap di halaman blog ya teman-teman. Semoga bermanfaat. Kirim ke teman-teman nya yah jika dirasa bermanfaat. Terimakasih.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel